Archive for Oktober 2013

Episod tersembunyi~

Banyak sekali kisah-kisah yang tersembunyi dalam kehidupan kita. Termasuk kisah-kisah keluarga kita. Sebagai anak ketiga, ada banyak episod dalam keluarga yang tidak saya ketahui karna saya belum lahir atau yang tidak terekam dalam memori karna saya.

Buya VS Handphone (Sepenggal kisah)

Setiap orang tua punya cara-cara yang berbeda dalam mendidik dan mengenalkan anaknya pada dunia. Dan mereka juga memiliki prinsip-prinsip dalam metode pendidikan yang tidak bisa diganggu gugat. Nah, sekarang saya akan sedikit bercerita tentang salah.

An Inspiring Life Story

Sebenarnya ini hanya tugas sebuah mata kuliah "Developmental Psychology" untuk mewawancara seseorang yang berusia diatas 55 tahun. Usia yang cukup tua dan tentunya bakal banyak kisah pengalaman yang dipunya. Awalnya aku bingung mencari siapa yang.

Biography of Buya Hamka

HAMKA  is acronym of Haji Abdul Malik Karim Amrullah (HAMKA). He was an ulama, political activist, and one of Indonesian famous writer. He was born on February  17, 1908 (1908-02-17) in Molek Village, Maninjau, West Sumatera. His father.

Allah #tertawa

Merupakan fitrah manusia, ingin membuat mereka yang dicinta tersenyum bahkan tertawa.. Sebagai muslim sejati, tentu kita harus memberikan porsi cinta terbesar kita untuk Sang Pencipta Cinta, Allah subhanahu wata'aala.. Mau ngga sih membuat Allah.

Surat Cinta untuk Buya..

Assalamu’alaikum..Teruntuk buya kami tercinta, Semoga buya selalu berada dalam limpahan rahmat dan cinta sang Pencipta. Buya, banyak hal yang ingin kami ceritakan. Khususnya bidang yang buya sudah terlibat lama didalamnya. POLITIK! Buya..Apa memang.

- Copyright © 2013 Shofia Shabrina -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -